Aqiqah Anak Umur Setahun, Bagaimana Pelaksanaannya?

Aqiqah anak umur setahun. Sumber Unsplash

Dalam membangun suatu keluarga tentu saja pasangan suami istri berharap untuk mendapatkan seorang anak yang sehat. Bahkan pasangan rumah tangga yang merencanakan program kehamilan senantiasa menyiapkan nutrisi ibu hamil agar bayi cerdas. Hal ini bertujuan agar bayi yang dilahirkan kelak menjadi anak yang cerdas. Kelahiran anak yang baru lahir memang memberikan warna dan kebahagiaan tersendiri …

Baca Selengkapnya